Penyebab Transfer BCA Pending atau Dana Tertunda Masuk
Pernahkah kamu mengalami kejadian menunggu transferan BCA tetapi dana yang ditunggu tak kunjung masuk? Si Pengirim memberitahu transfer sudah dilakukan tetapi 30 menit berlalu uang belum juga diterima. Apa penyebab transfer BCA pending semacam ini? Karena umumnya transfer BCA terjadi secara realtime alias dana diterima saat itu juga dan tanpa delay sama sekali. Transfer tertunda …